-->

Copyright 2021 © Tanah Impian All Right Reserved

Wisata Alam Sumber Banteng Kediri - Pertanian Dengan Nuansa Sejarah

Sumber Air Peninggalan Zaman Kerajaan
Jakarta (Warta WA Terkini - No Gossip) - Di jantung Desa nan eksotis, Tersembunyi Potensi Alam yang Luar Biasa. 

Wisata Alam yang berlokasi di Desa Tempurejo, Kecamatan Pesantren, Kota Kediri, Jawa Timur dinamakan "Wisata Alam Sumber Banteng", dekat dengan Simpang Lima Gumul. Dimana akses jalannya pun mudah dilalui.

Di lokasi yang sama, terdapat pula lahan yang diberdayakan untuk Penanaman Kelor, guna untuk Membangun Kawasan Wisata Alam, dan Budaya Desa setempat yang Memukau.

Kelor, dengan khasiatnya yang luar biasa, menjadi Simbol Harapan, dan Semangat untuk Hidup Lebih Sehat.

Para Penggiat Kearifan Lokal - Kiri Darsono, Tengah Yan Efendi, Kanan Permatasari
Dengan Semangat Swadaya, tangan-tangan yang bersemangat, dan Hati Bersih yang Penuh Harapan, Mereka menanam bibit-bibit kelor yang sehat, dan kuat, diiringi dengan Kesadaran akan Pentingnya Gizi yang Seimbang. Untuk itu, masyarakat desa tersebut, bersatu untuk menanam kelor di lahan-lahan yang ada.

Melalui Swadaya Kelor, Mereka membangun Kawasan Wisata yang berkelanjutan, Memberdayakan Masyarakat Setempat yang ber-Kearifan Lokal, untuk Melestarikan Warisan Budaya Desa Mereka.

Gotong-Royong menjadi Motto Kerja Mereka
Sehingga Kawasan Wisata Alam, dan Budayanya menjadi Destinasi Wisata yang Unik dan Menarik.

Para wisatawan yang berkunjung, tidak hanya dapat  Menikmati Keindahan Alamnya saja, tetapi juga sekaligus dapat menikmati Keindahan dari Kekayaan Budayanya, serta Kehangatan Masyarakat Setempat, yang masih menjunjung tinggi Kearifan Lokalnya.

Hal ini terlihat jelas, dari setiap langkah penanaman dan pemupukan bibit-bibit Kelor, yang diikuti oleh kesadaran memupuk kerjasama Gotong-Royong, yang mungkin sudah punah di daerah lain.

Berangkat dari cara mereka memupuk tanaman dengan hati, merekapun saling mengingatkan untuk terus memupuk kesadaran akan pentingnya kesehatan dan kesejahteraan masyarakat.

Melalui kegiatan ini, mereka tidak hanya menciptakan Sumber Daya Alam yang Berharga, tetapi juga Memperkuat Ikatan Sosial, dan Membangun Pondasi yang Kokoh untuk Masa Depan yang Lebih Baik. 

Penanaman swadaya lahan Kelor ini menjadi contoh nyata dari semangat Gotong-Royong, dan Keesadaran Kolektif Masyarakat Desa tersebut.

Kelor menjadi Ikon Wisata Alam Sumber Banteng, dengan Keindahan Alam yang Mempesona, serta Kekayaan Budaya yang mendalam.

Pertanian Dengan Nuansa Sejarah
Disini wisatawan dapat Menikmati Keindahan Alam, Belajar mengenai Khasiat Kelor, dan Merasakan Kehangatan Budaya Desa Setempat. (red)

wartawaterkini - Warta WA Terkini - No Gossip

IG : @wartawaterkini
Sumber : Sate Jawa - but no Gossip
Photo : Istimewa
Labels: Kearifan Lokal, Pertanian

Thanks for reading Wisata Alam Sumber Banteng Kediri - Pertanian Dengan Nuansa Sejarah. Please share...!

Perpustakaan Tanah Impian - KLIK⬇️

Perpustakaan Tanah Impian - KLIK⬇️
Jendela Pengetahuan
Back To Top